Menampilkan postingan dari Juni, 2016

Syafakallah Pujanggaku

9 komentar
Gelap malam selalu menenangkan bagi jiwa-jiwa yang letih bertarung dengan waktu sepanjang hari. Rasa damai menjalar kala tulang punggung telah bertemu dengan kasur kapuk, membuai mata untuk mengalah …

Permintaan Iban - Tamat

2 komentar
Cerita sebelumnya ada  Di Sini Mata Iban berbinar saat melihat motor ayah sudah berada di teras rumah. Asyik.. ayah sudah pulang, Iban bersorak dalam hati. Ia mempercepat langkah kakinya meninggalk…

Permintaan Iban - keping 3

3 komentar
Adzan duhur terdengar sayup-sayup dari desa seberang, Iban membuka mata. Biasanya ayah akan menggendongnya jika ia malas untuk menunaikan shalat, membawa ke pancuran belakang rumah untuk kemudian ber…

Permintaan Iban – Keping 2

9 komentar
Baca cerita sebelumnya  Di sini “Assalamu’alaikum, Bunda” Bunda terkejut sesaat sebelum akhirnya menyadari Iban yang berlari memeluknya, mencium kedua pipinya dengan tergesa. Seraga…

Ayam - Hewan yang pandai Balas Budi

BAB I Ayam petelur komersil ditetaskan menggunakan mesin, setelah menetas pun akan dirawat dengan peralatan mesin sehingga tidak ada lagi perlindungan dari induk ayam seperti ayam-ayam yang bi…